Selasa, 03 Mei 2022

Personil Operasi Kepolisian Terpusat Ketupat Kapuas 2022 Pontianak Timur melaksanakan Pengaturan Arus Kendaraan di Simpang Lampu Merah Jembatan Kapuas 1 Malam Pertama Perayaan Idul Fitri

 


Pontianak Timur Kalbar -  Personil Operasi Kepolisian Terpusat Ketupat Kapuas 2022 Pontianak Timur melaksanakan Pengaturan Arus Kendaraan di Simpang Lampu Merah Jembatan Kapuas 1 Malam Pertama Perayaan Idul Fitri, Senin (02/05/2022). 

Pengaturan Oleh  Personil Operasi Kepolisian Terpusat Ketupat Kapuas 2022 Pontianak Timur dilakukan di Simpang Lampu Merah Jembatan Kapuas 1 yang merupakan Jalur Padat Aktifitas Pengguna Kendaraan. 

Pos Pelayanan Lebaran 2022 yang ditempatkan Personil Operasi Kepolisian Terpusat Ketupat Kapuas 2022 Pontianak Timur Sengaja di dirikan dekat Simpang Lampu Merah Jembatan Kapuas 1 karena untuk mengantisipasi Kemecatan arus kendaraan. 

Apalagi Simpang Lampu Merah Jembatan Kapuas 1 merupakan jalur Padatnya Aktifitas Kendaraan selain itu Lokasi tersebut juga Ramai Aktifitas Masyarakat. 

Benyak masyarakat Khususnya Umat Islam yang meningmati Perayaan Lebaran berkunjung atau bersilaturahmi dirumah teman atau kerabat dominan menggunakan kendaraan menjadi penyebab kepadatan Arus kendaraan terjadi. 

Humas Polsek Pontianak Timur. 

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

*Ungkap Empat Kasus Pencurian Kapolsek Pontianak Kota Lakukan Pressrillis*

 *Ungkap Empat Kasus Pencurian Kapolsek Pontianak Kota Lakukan Pressrillis*  PONTIANAK,  KALBAR - Polsek...