Senin, 23 Mei 2022

Stabilitas Keamanan Mako Polsek Pontianak Timur Malam Hari tetap di jaga oleh Personil sehingga Cek dan Kontrol Rutn dilakukan

 


Pontianak Timur Kalbar - Stabilitas Keamanan Mako Polsek Pontianak Timur Malam Hari tetap di jaga oleh Personil sehingga Cek dan Kontrol Rutn dilakukan, Minggu (22/05/2022).



Walaupun Stabilitas Keamanan Masyarakat dan Wilayah menjadi yang paling utama dilakukan oleh Personil Kepolisian, Mako tempat bernaung keamanannya juga menjadi perhatian yang harus dijaga.

Kenapa demikian karena adanya gangguan yang terjadi di Mako sangat berpengaruh terhadap nama baik Institusi Kepolisian dan Juga  berdampak terhadap Stabilitas Keamanan Wilayah maupun Masyarakat.

Cek dan Kontrol Mako maupun Ruang Tahanan dilakukan rutin oleh Personil hal tersebut dilakukan agar kelalaian karena lupa khususnya masalah Aliran Listrik bisa diingat pada saat melakukan Kontrol dan Personil tetap saling mengingatkan.

Mengemban Pelayanan Publik Personil Jaga Mako harus memberikan Pelayanan yang Propesional, Sopan dan Humanis kepada Masyarakat yang datang dengan tetap mengedepankan Kewaspadaan demi Keamanan Mako dan Keselamatan Personil.

Humas Polsek Pontianak Timur.





Tidak ada komentar:

Posting Komentar