Kamis, 23 Juni 2022

Siswa Diktukba T.A 2022 SPN Polda Kalbar Yang Melakukan Latja di Polsek Pontianak Timur terus dibimbing Oleh Para Mentor Pendamping untuk menjadi Personil Polri Yang Propesional

Pontianak Timur Kalbar - Siswa Diktukba T.A 2022 SPN Polda Kalbar Yang Melakukan Latja di Polsek Pontianak Timur terus dibimbing Oleh Para Mentor Pendamping untuk menjadi Personil Polri Yang Propesional, Rabu (22/06/2022). 

Berikan Arahan tentang Ilmu Kapolisian yang terdiri dari Polisi Tugas Umum maupun Tugas Khusus sesuai Fungsi Kepolisian Personil Polsek Pontianak Timur yang ditunjuk sebagai Mentor Pendamping terus Bimbing Para Siswa Latja agar Para Siswa mengetahui tugas dan tanggung jawabnya dan menjadikan Siswa tersebut sebagai Personil Polri yang Propesional, Disiplin dan bermanfaat bagi Masyarakat, Bangsa dan Negara.

Praktek langsung kelapangan Siswa Latja tersebut juga diterjunkan agar Siswa tersebut memiliki gambaran jika nantinya dia dilantik dan bertugas di kewilayahan serta Memahami Tugas dan Tanggung Jawabnya Sebagai Pelindung Pengayom dan Pelayan Masyarakat serta Penegak Hukum.

Para Mentor Pendamping yaitu Kanit Binmas IPTU ANTON.W Pengajar Fungsi Binmas, Panit Sabhara AIPTU HENDAR.P Pengajar Fungsi Sabhara, anit Intelkam AIPTU MOHTAR Pengajar Fungsi Intelkam, Panit Reskrim AIPTU AGUS.VH Pengajar Fungsi Reskrim dan Panit Lantas AIPTU YA'RUDI Pengajar Fungsi Lalu-lintas terus dampingi dan Bimbing Para Siswa Latja untuk mencegah Pelanggaran baik yang dibuat Para Siswa ataupun dari orang yang membuat Siswa Latja Melakukan Pelanggaran.

Karena Para Siswa Latja sudah mengalami kemajuan yang signifikan Para Pendamping terus meningkatkan Materi tentang Ilmu Kepolisian hal itu dilakukan agar Siswa Latja lebih bertambah pengetahuan dan penyegaran dan juga siswa Latja tidak Bosan belajar itu-itu saja. 

Tugas yang dikut sertakan bagi Para Siswa Latja tentulah bukan tugas yang beresiko dan membahayakan bagi diri siswa kedepannya untuk menjadi Polisi Aktif akan tetapi tugas yang diberikan kepada siswa Latja hanya yang bersifat Umum dan tidak terlalu beresiko Seperti Patroli, Penjagaaan Mako, Pengaturan Lalu-lintas pagi dan sore hari itupun tetap didampingi oleh Personil Polsek Pontianak Timur yang diberi tugas sebagai Mentor  Pendamping

Humas Polsek Pontianak Timur 

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

*Ungkap Empat Kasus Pencurian Kapolsek Pontianak Kota Lakukan Pressrillis*

 *Ungkap Empat Kasus Pencurian Kapolsek Pontianak Kota Lakukan Pressrillis*  PONTIANAK,  KALBAR - Polsek...