Kelengahan Masyarakat karena berisitirahat atau terlelap bisa dimanfaatkan Pelaku Kejahatan khususnya Pencurian untuk mewujudkan Niat dan Kesempatannya.
Upaya Antisipatisi agar Gangguan Kamtibmas agar tidak terjadi dan Masyarakat yang beristirahat ataupun beraktifitas merasa aman dan nyaman Pawas dan Personil yang diberikan tanggung jawab menjaga dan menciptakannya, Gelar Patroli Malam Hari.
Obyek Vital, Ruko atau Kios yang baru selesai beraktifitas dan Pemukiman Penduduk tetap menjadi sasaran Patroli yang digelar karena lokasi tersebut termasuk lokasi Rawan terjadinya gangguan Kemtibmas.
Sambang terhadap Warga Masyarakat khususnya Security atau Penjaga Malam untuk berikan himbauan Menjaga Keamanan diri, Keluarga dan lingkungan serta menjadi mItra Polsek Pontianak Timur tetap dilakukan oleh Personil pada saat patroli.
Humas Polsek Pontianak Timur.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar