*Operasi Bina Karuna II 2022 Lakukan Tindakan Preventif Agar Tidak Terjadinya Karhutla*
KUBU RAYA, KALBAR - Dalam Operasi Bina Karuna II 2022 personil Polri yg terlibat Operasi Bina Karuna Laksanakan patroli dan himbauan ke Desa Arang Limbung, Kabupaten Kubu Raya, Senin (22/8/2022).
Patroli ini dilaksanakan agar mencegah terjadinya kebakaran hutan dan lahan, personil yang melaksanakan patroli juga menghimbau kepada masyarakat agar tidak membuka lahan dengan cara membakar.
Dari serangkaian kegiatan yang kita lakukan mulai dari patroli karhutla, kami juga melakukan sosialisasi kepada masyarakat setempat tentang bahaya Karhutla, apalagi untuk saat ini sudah ada hujan semoga ini bisa membantu kita dalam penanganan serta pengendalian Karhutla Namun Kegiatan tetap kami lakukan dan rutin dalam mensosialisasikan bahaya karhutla
Selain Anggota Polri tentunya peran aktif masyarakat dan para tokoh masyarakat dapat berkerjasama mencegah terjadinya karhutla di tahun 2022.
Penulis : Bripda Amiril
Salam Hormat kami
Humas Polda Kalbar
Wassalammualaikum Wr.Wb
Kombes Pol Raden Petit Wijaya, S.I.K., M.M.
Kabidhumas Polda Kalbar
Email: bidhumaspoldakb@gmail.com
Twitter : @BidhumasKalbar
FB : Bidhumas Polda Kalbar
IG : @pnc_poldakalbar
YouTube : PNC_PoldaKalbar
Tidak ada komentar:
Posting Komentar