Nasi Kotak yang berjumlah 50 Kotak dibagikan kepada Pengurus dan Jama'ah Masjid Nurul Islam yang berada di Jl.Paralel Tol Kel.Dalam.Bugis Kec.Pontianak Timur yang pembagian Nasi Kotak dilakukan setelah Pelaksanaan Sholat Jum'at.
Pembagian Nasi Kotak Dilakukan selesai Ibadah Sholat Jum'at merupakan Program Kapolsek Pontianak Timur sekaligus mencari Berkah dan Barokah karena Sebagai Penganut Agama Islam Kapolsek Pontianak Timur menyakini bahwa hari Jum'at merupakan hari Sayyidul Ayyam atau disebut Rajanya Hari dan hari yang Paling mulia Bagi Umat Islam.
Kapolsek Pontianak Timur juga berharap agar dengan dilakukan Kegiatan tersebut Pengurus Masjid ataupun Tokoh Agama yang merupakan Mitra Polri makin mempererat Tali Silaturahmi atau Silaturahim lebih baik lagi dengan Polsek Pontianak Timur.
Humas Polsek Pontianak Timur.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar