Pontianak Timur Kalbar - Tingkatkan Kewaspadaan terhadap Mako, Kanit Sabhara IPTU JONI SEMBIRING Selaku Pawas didampingi Ka SPK AIPDA HERMANTO kontrol Mako dan Ruang Tahanan, Rabu (07/12/2022).
Kontrol Mako dan Ruang Tahanan dilakukan secara rutin oleh Personel Polsek Pontianak agar Mako tetap aman dan kondusif dari ancaman gangguan yang membahayakan Mako maupun Personel.
Atensi dan Arahan Kapolsek Pontianak Timur AKP HERY PURNOMO,.SE,Map agar Personel selalu tingkatkan Kewaspadaan dengan terapkan Keamanan sesuai SOP, Kontrol Mako Rutin, Hati-hati, Jaga Keselamatan, Periksa secara teliti terhadap Tamu yang berkunjung dengan tetap kedepankan Pelayanan yang Humanis juga dilakukan oleh Personel.
Cek Tahanan, Pawas dan KA SPK Hitung Jumlah Tahanan Binaan dan berikan himbauan agar tetap mentaati aturan yang sudah ditetapkan serta Jaga Kebersihan dan jaga Kesehatan.
Keamanan Mako dan Tahanan Binaan tetap menjadi utama selain Keamanan Masyarakat dan Wilayah, Karena gangguan yang terjadi di Mako maupun Tahanan Binaan sangat berpengaruh terhadap Keselamatan Personel maupun Institusi yang dampaknya juga terhadap Keamanan Masyarakat dan Wilayah.
Humas Polsek Pontianak Timur
Tidak ada komentar:
Posting Komentar