Rabu, 16 Februari 2022

Selesai Apel Pagi Kapolsek Pontianak Timur KOMPOL ABDUL MALIK,.S,Ip,.M,Sos ajak Waka, Kasi, Kanit, dan Panit Coffee Morning Membahas Arahan Pimpinan yang harus menjadi perhatian seluruh Personil

Pontianak Timur Kalbar - Selesai Apel Pagi Kapolsek Pontianak Timur KOMPOL ABDUL MALIK,.S,Ip,.M,Sos ajak Waka, Kasi, Kanit, dan Panit Coffee Morning Membahas Arahan Pimpinan yang harus menjadi perhatian seluruh Personil, Rabu (16/02/2022). 

Arahan Kapolri, Kapolda Kalbar dan Kapolresta Pontianak terkait tugas dan tanggung jawab harus menjadi perhatian semua Personil Polri dalam hal ini Polsek Pontianak Timur, tindakan terukur sesuai Protab atau Aturan yang berlaku, kehatian-hatian Personil dalam tugas agar tidak menjadi Korban termasuk ketika menggunakan berkendara agar juga menjadi perhatian dan agar semua saling mengingatkan dimana kapolsek memberikan masukan khususnya terhadap para Kanit gar Personil diberikan pembinaan dan diingatkan. 

Makin meningkatkan Status Kota Pontianak dari Level 2 menjadi Level 3 Pemberlakuan Pembatasan Kegiatan Masyarakat berdasarkan Intruksi Menteri Dalam Negeri Nomor. 11 Tahun 2022 harus juga menjadi perhatian kita Semua, kegiatan mensukseskan Program Pemerintah sesuai Intruksi Kapolri  "TRANSFORMASI MENUJU POLRI YANG PRESISI MENDUKUNG PERCEPATAN PENANGANAN COVID-19 UNTUK MASYARAKAT SEHAT DAN PEMULIHAN EKONOMI NASIONAL MENUJU INDONESIA MAJU" agar kegiatan yang rutin Polsek Pontianak Timur lakukan seperti Kerja sama dengan Petugas Kesehatan mengadakan Vaksinasi, Himbauan Protokoler Kesehatan, Mengajak Warga Masyarakat Vaksinasi, Hadir memberikan Pengamanan dimanapun Vaksinasi digelar harus lebih ditingkatkan. 

Humas Polsek Pontianak Timur. 


Tidak ada komentar:

Posting Komentar

*Ungkap Empat Kasus Pencurian Kapolsek Pontianak Kota Lakukan Pressrillis*

 *Ungkap Empat Kasus Pencurian Kapolsek Pontianak Kota Lakukan Pressrillis*  PONTIANAK,  KALBAR - Polsek...